PENINGKATAN KOMPETENSI GURU PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN

Ainnur Adi Dhuhary

Abstract


Banyak guru yang tidak paham mengenai kompetensi guru
dalam pelaksanan pembelajaran. Kompetensi guru merupakan syarat wajib
dimiliki oleh setiap orang yang berprofesi sebagai guru atau tenaga
pendidik, baik guru pendidikan jasmani, olahraga dan kesehatan maupun
guru mata pelajaran lainya harus berpedoman atau mengacau kepada Badan
Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Guru merupakan peran sentral pada
proses pembelajaran dan guru mempunyai peranan yang sangat penting
untuk meningkatkan prestasi belajar peserta didik, maka dari itu guru harus
profesional dalam melaksanakan pembelajaran. Cara yang tepat untuk
meningkatkan kompetesi guru yang profesional yaitu dengan pembinaan
dan pengembangan melalui diklat/pendidikan dan pelatihan atau non
diklat/kegiatan selain pendidikan dan pelatihan. Dalam kegiatan pembinaan
dan pengembangan juga diperlukan adanya teknologi. Teknologi juga
merupakan satu alasan kenapa guru harus meningkatkan kompetensinya,
teknologi pada era sekarang sangat mengalami kemajuan yang sangat pesat,
teknologi juga mempunyai banyak manfaat bagi guru, teknologi dapat
mempermudah dan membantu guru dalam memecahkan suatu persoalan.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISBN: 978-602-71836-36

Program Studi Pendidikan Olahraga
Graduate School of Universitas Negeri Malang

Jl. Semarang 5 Malang Kode Pos 65145
Telp (0341) 0341-551334; & 0341-551312

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.