Penguasaan Guru Biologi Sekolah Menengah Terhadap Penelitian Tindakan Kelas di Jawa Timur
Abstract
Salah satu aspek dalam kompetensi guru adalah kemampuan guru dalam menyelenggarakan pembelajaran yang disebut kompetensi pedagogik. Kompetensi tersebut sangat penting dan menentukan keberhasilan pembelajaran. Guru yang selalu berupaya untuk mengatasi masalah pembelajaran atau meningkatkan mutu pembelajarannya dipastikan melakukan PTK. Penelitian ini mengkaji apakah guru-guru Biologi sekolah menengah di Jawa Timur memiliki kompetensi untuk melakukan PTK. Penelitian survei ini dirancang menggunakan metode deskriptif kuantitatif, instrumen yang digunakan adalah tes kemampuan. Sampel penelitian ini adalah guru Biologi SMA baik negeri maupun swasta di beberapa kabupaten/kota di Jawa Timur. Temuan penelitian menunjukkan bahwa penguasaan guru Biologi di Jawa Timur termasuk dalam kategori cukup.
Keywords
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2018 Seminar Nasional Pendidikan IPA 2017

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
ISBN: 978-602-9286-22-9
Jl. Semarang 5 Malang Kode Pos 65145
Telp (0341) 0341-551334; & 0341-551312

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.