Analisis Filogeni Tarsius Tarsier Form Buton dengan Beberapa Spesies Tarsius dari Sulawesi Tengah, Sumatera-Kalimantan, dan Filipina Atas Dasar Gen MT-CO2 sebagai Bahan Pengembangan Buku Panduan Penelitian Mata Kuliah Genetika II di Universitas Negeri Malang

Deskripsi Singkat Mengenai Tesis

Judul :

Analisis Filogeni Tarsius Tarsier Form Buton dengan Beberapa Spesies Tarsius dari Sulawesi Tengah, Sumatera-Kalimantan, dan Filipina Atas Dasar Gen MT-CO2 sebagai Bahan Pengembangan Buku Panduan Penelitian Mata Kuliah Genetika II di Universitas Negeri Malang

Tujuan :

  1. Mendeskripsikan hubungan kekerabatan antara Tarsius form Buton dengan dentatus, T. wallacei,  T. lariang, T. bancacus, dan T. syrichta.
  2. Menghasilkan buku panduan penelitian pada mata kuliah Genetika II di Jurusan Biologi FMIPA UM.

Manfaat :

  1. Sebagai sumber informasi terkait hubungan kekerabatan antara Tarsius form Buton dengan dentatus, T. wallacei,  T. lariang, T. bancacus, dan T. syrichta.
  2. Buku panduan penelitian yang dikembangkan dapat digunakan sebagai panduan kegiatan praktikum yang membantu mahasiswa dalam melakukan kegiatan praktikum klasikal dan praktikum proyek selama menempuh mata kuliah Genetika II.

Nama Penguji dan Pembimbing:

Penguji               : (1.) Prof. Dr. agr. Moh. Amin, S. Pd., M. Si (2)Prof. Dra. Herawati Susilo, M. Sc., Ph. D.

Pembimbing       : (1.) Prof. Dr. A. Duran Corebima, M.Pd (2)Prof. Dr. Siti Zubaidah, M. Pd.

Biodata Diri

Nama                   : Ahmad Fauzi

NIM                     : 140341807119

Program Studi   : Magister Pendidikan Biologi

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *