PEMAHAMAN KONSEP KEBUTUHAN MANUSIA MENGACU PADA PASAL 33 AYAT 1 UUD 1945

Eliza Silviana Miftakh

Abstract


Pemahaman konsep kebutuhan manusia yang sesuai pasal 33 ayat 1 UUD 1945 melalui proses redefinisi, reorientasi, dan redesain yang nantinya dapat menciptakan asas kekeluargaan didalamnya dan solidaritas yang nantinya tidak hanya mengubah mind side siswa namun juga perilaku siswa termasuk perilaku konsumtif menjadi perilaku produktif dengan memanfaatkan biaya opportunity yang dimiliki setiap individu. Seseorang dapat menggunakan memanfaatkan barang (biaya opportunity) yang dimiliki orang lain untuk memenuhi kebutuhannya dan dapat menyewakan barang (biaya opportunity) yang dimilikinya pada orang lain pula karena pada dasarnya setiap individu memiliki kebutuhan yang berbeda-beda yang tidak dapat dibagi-bagi sama jenis dengan kebutuhan orang lain seperti yang banyak diajarkan dalam buku paket ekonomi saat ini. Penanaman konsep kebutuhan ini dapat ditanamkan guru dikelas dengan pendekatan cooperative learning langsung anatara guru dan siswa di dalam kelas dengan metode ceramah, tanya jawab, dan diskusi. Strateginya yaitu siswa dapat memahami konsep kebutuhan manusia yang sebenarnya sesuai dengan pasal 33 ayat 1 UUD 1945.

Keywords


Pemahaman Konsep; Kebutuhan Manusia; Pasal 33 Ayat 1 UUD 1945

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 National Conference on Economic Education

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


ISBN: 978-602-17225-5-8

Program Studi Pendidikan Ekonomi
Graduate School of Universitas Negeri Malang

Jl. Semarang 5 Malang Kode Pos 65145
Telp (0341) 0341-551334; & 0341-551312

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.