REVITALISASI WARISAN BUDAYA LOKAL UNTUK MENINGKATKAN EKONOMI KERAKYATAN

Regreat Suasmiati

Abstract


Perkembangan ekonomi dunia telah memasuki fase baru dimana konsep ekonomi modern mena-warkan kembali pasar bebas. Sehingga konsep ini disempurnakan dengan istilah neoliberalisme. Daripada itu, instrumen terpenting yang masuk ke dalam bagian ekonomi tersebut adalah pasar tradisional yang ada di candi Penataran, sebagai salah satu warisan budaya lokal. Namun, saat ini pasar tradisional sedikit mulai ditinggalkan masyarakat modern. Karena menjamurnya produk-produk dari luar yang murah dan menarik dengan menawarkan konsep modern. Hasil penelitian ini memiliki konsep untuk merevitalisasi warisan budaya di candi Penataran walaupun adanya regulasi pemerintah pusat tentang pasar bebas, tidak menjadi acuan bagi pasar wisata yang ada di candi Penataran, sehingga konsep ekonomi kerakyatan menjadi prioritas.

Keywords


Revitalisasi; warisan budaya lokal; ekonomi kerakyatan

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 National Conference on Economic Education

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


ISBN: 978-602-17225-5-8

Program Studi Pendidikan Ekonomi
Graduate School of Universitas Negeri Malang

Jl. Semarang 5 Malang Kode Pos 65145
Telp (0341) 0341-551334; & 0341-551312

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.